Butuh analisa harian teknikal sebelum
trading? Tenang, tim
GIC setiap hari akan memberikan analisa teknikal harian untuk berbagai pasangan mata uang dan komoditi. Berikut rekomendasi analisa teknikal harian 28 September 2021 untuk pasangan
mata uang EURUSD, AUDUSD, USDCHF, USDJPY, Gold serta
pair minyak. Analisa ini akan memudahkan Anda untuk mengambil posisi yang tepat.
EURUSD
Analisa harian teknikal perihal pergerakan Euro di prediksi akan melanjutkan pelemahan/Bearish menuju level S1,S2 bahkan S3, namun jika tidak bisa melanjutkan pelemahannya, maka akan kembali ke level Pivot atau bisa saja bergerak ke level R1,R2 bahkan R3. untuk jelasnya dapat dilihat di bawah ini Pivot poin berada di 1,17013 Resistance 1 = 1,17186 Resistance 2 = 1,17428 Resistance 3 = 1,17601 Support 1 = 1,16771 Support 2 = 1,16598 Support 3 = 1,16356 [caption id="attachment_7123" align="alignnone" width="1024"]

Sumber Foto: Nurhakim via GIC[/caption]
USDCHF
Analisa harian teknikal perihal pergerakan SwissFranc di prediksi akan melanjutkan pelemahan/Bullish menuju level R1,R2 bahkan R3, namun jika tidak bisa melanjutkan pelemahannya, maka akan kembali ke level Pivot atau bisa saja bergerak ke level S1,S2 bahkan S3. untuk jelasnya dapat dilihat di bawah ini Pivot poin berada di 0,92613 Resistance 1 = 0,92867 Resistance 2 = 0,93155 Resistance 3 = 0,93409 Support 1 = 0,92325 Support 2 = 0,92071 Support 3 = 0,91783 [caption id="attachment_7122" align="alignnone" width="1024"]

Sumber Foto: Nurhakim via GIC[/caption]
AUDUSD
Analisa harian teknikal perihal pergerakan Aussie di prediksi akan melanjutkan pelemahan/Bearish menuju level S1,S2 bahkan S3, namun jika tidak bisa melanjutkan pelemahannya, maka akan kembali ke level Pivot atau bisa saja bergerak ke level R1,R2 bahkan R3. untuk jelasnya dapat dilihat di bawah ini Pivot poin berada di 0,72757 Resistance 1 = 0,73038 Resistance 2 = 0,73215 Resistance 3 = 0,73496 Support 1 = 0,72580 Support 2 = 0,72299 Support 3 = 0,72122 [caption id="attachment_7121" align="alignnone" width="1029"]

Sumber Foto: Nurhakim via GIC[/caption]
Gold
Analisa harian teknikal perihal pergerakan Gold di prediksi akan melanjutkan penurunan/Bearish menuju level S1,S2 bahkan S3, namun jika tidak bisa melanjutkan penurunannya, maka akan kembali ke level Pivot atau bisa saja bergerak ke level R1,R2 bahkan R3. untuk jelasnya dapat dilihat di bawah ini Pivot poin berada di 1751,98 Resistance 1 = 1759,24 Resistance 2 = 1767,99 Resistance 3 = 1775,25 Support 1 = 1743,23 Support 2 = 1735,97 Support 3 = 1727,22 [caption id="attachment_7120" align="alignnone" width="1033"]

Sumber Foto: Nurhakim via GIC[/caption]
Crude Oil
Pergerakan Minyak di prediksi akan melanjutkan kenaikan/Bullish menuju level R1,R2 bahkan R3, namun jika tidak bisa melanjutkan kenaikannya, maka akan kembali ke level Pivot atau bisa saja bergerak ke level S1,S2 bahkan S3. untuk jelasnya dapat dilihat di bawah ini Pivot poin berada di 75,10 Resistance 1 = 76,05 Resistance 2 = 76,67 Resistance 3 = 77,62 Support 1 = 74,48 Support 2 = 73,53 Support 3 = 72,91 [caption id="attachment_7119" align="alignnone" width="1029"]

Sumber Foto: Nurhakim via GIC[/caption] Demikianlah analisa harian teknikal 28 september 2021 hari ini. Tetap utamakan money management dan risk management pada tradingan Anda. Anda juga dapat membaca artikel dan analisa mengenai forex di
Jurnal GIC seperti penjelasan
pinjaman online terpercaya. Dapatkan juga bonus trading dengan mengikuti
100% deposit bonus dan untuk melatih teknik tradingan Anda, Anda bisa ikut di
Forex Academy.